#

Visi

#
Menjadi salah satu produsen alat kesehatan terkemuka di Indonesia dengan di dukung oleh produk yang inovatif, berkualitas serta manajemen perusahaan yang kuat.


Misi

#
  • Mengupayakan perbaikan serta peningkatan kualitas hidup secara medis.

  • Menerapkan CPAKB dalam sistem manajemen untuk menjamin setiap produk yang dihasilkan memiliki kualitas dan sesuai dengan peraturan dan perundangan yang berlaku.

  • Menciptakan profit dalam kegiatan bisnisnya untuk menjamin agar Perusahaan dapat memberikan pelayanan secara berkesinambungan, serta meningkatkan kesejahteraan serta kompetensi seluruh karyawannya.
#